Buku ini akan menginspirasi Anda untuk menjadi seorang pebisnis, dan mengajak Anda untuk mereguk nilai-nilai kesuksesan dari seorang Khadijah.ÿ[Mizan, Mizania, Bisnis, Keuangan, Indonesia]
Vicky Nurhidayatdeelde een impressie9 jaar geleden
Very good. The best inspiration for business woman. InsyaAllah next to be Khadijah Masa Kini
Citaten
Madina Agustarciteerde uit9 jaar geleden
menjadi pengusaha. Sebuah ilmu yang tidak bisa didapatkan dari selembar ijazah. Sebuah pembentukan karakter dan sikap. Dan itu ada pada diri kita. Orangtua telah mengajarkannya jauh sebelum guru-guru mengajarkannya di bangku sekolah.
Mirja Syafiraciteerde uit6 jaar geleden
Bill Gates, pendiri Microsoft Corporation, "Orang-orang hanya mengetahui 1% keberhasilan saya, sedangkan 99% kegagalan saya mereka tidak mengetahuinya."